Ini Tiga Titik Strategis Perayaan Malam Pergantian Tahun di Surabaya

author Redaksi

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Suasana malam pergantian tahun di Kota Surabaya. (Dok: Humas Pemkot Surabaya)
Suasana malam pergantian tahun di Kota Surabaya. (Dok: Humas Pemkot Surabaya)

Jurnas.net - Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya akan menggelar perayaan malam pergantian tahun di tiga lokasi strategis. Yaitu di Jembatan Suroboyo, Taman Surya Balai Kota, dan Taman Sejarah Kota Lama.

Kepala Dinas Kebudayaan, Kepemudaan, dan Olahraga, serta Pariwisata (Disbudporapar) Surabaya, Hidayat Syah, menyatakan bahwa perayaan tersebut akan dilaksanakan pada 31 Desember 2024, mulai pukul 20.00 WIB. Beragam acara menarik akan disuguhkan, termasuk live musik akustik dan pesta kembang api.

"Nah, nanti akan ada live musik akustik yang ringan-ringan, seperti musik pop. Yang spesial di Jembatan Suroboyo, selain pesta kembang api, juga akan ada tampilan water laser," kata Hidayat, Selasa, 31 Desember 2024.

Baca Juga : 12 Titik Penyekatan Dibuat di Surabaya Untuk Amankan Malam Tahun Baru

Hidayat menjelaskan konsep kegiatan di ketiga lokasi tersebut serupa, yakni menampilkan pertunjukan live musik dan pesta kembang api. Rangkaian acara akan berlangsung dari pukul 20.00 WIB hingga pukul 24.00 WIB.

Selain itu, akan ada pengajian akbar di Kya-Kya Kembang Jepun pada malam pergantian tahun. Pemkot Surabaya juga akan menghadirkan berbagai stand kuliner UMKM untuk memeriahkan acara.

“Acara akan dimulai pukul 20.00 WIB dan berlangsung hingga pukul 24.00 WIB. Kemudian pukul 01.00 WIB, semuanya harus sudah selesai,” pungkasnya.

Berita Terbaru

Dishub Surabaya Tegaskan Legalitas, 500 Juru Parkir Belum Perpanjang KTA 2026

Dishub Surabaya Tegaskan Legalitas, 500 Juru Parkir Belum Perpanjang KTA 2026

Jumat, 30 Jan 2026 18:07 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 18:07 WIB

Jurnas.net - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Surabaya mengimbau ratusan juru parkir (jukir) agar segera melakukan validasi dan perpanjangan Kartu Tanda Anggota…

Surabaya Jadi Kota Andalan HONOR, Experience Store Pertama di Luar Jabodetabek Resmi Dibuka

Surabaya Jadi Kota Andalan HONOR, Experience Store Pertama di Luar Jabodetabek Resmi Dibuka

Jumat, 30 Jan 2026 17:45 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 17:45 WIB

Jurnas.net - HONOR resmi membuka HONOR Experience Store pertama di Surabaya yang berlokasi di Surabaya, Jumat, 30 Januari 2026. Kehadiran gerai ini bukan…

Live TikTok di Ruang Kerja, Anggota Polres Sampang Terancam Sanksi Etik

Live TikTok di Ruang Kerja, Anggota Polres Sampang Terancam Sanksi Etik

Jumat, 30 Jan 2026 15:44 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 15:44 WIB

Jurnas.net - Era media sosial menghadirkan tantangan baru bagi institusi penegak hukum. Di tengah tuntutan keterbukaan dan citra publik, Polres Sampang…

Surabaya Siapkan Skema Bencana Terpadu, Hadapi Rob hingga Ancaman Sesar Aktif

Surabaya Siapkan Skema Bencana Terpadu, Hadapi Rob hingga Ancaman Sesar Aktif

Jumat, 30 Jan 2026 14:03 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 14:03 WIB

Jurnas.net - Pemerintah Kota Surabaya menegaskan bahwa kesiapsiagaan bencana bukan lagi agenda musiman atau sekadar respons darurat. Melalui Apel Kesiapsiagaan…

Kapolda Jatim Tegaskan Komitmen Reformasi Polri, Hukum Berkeadilan Jadi Prioritas

Kapolda Jatim Tegaskan Komitmen Reformasi Polri, Hukum Berkeadilan Jadi Prioritas

Jumat, 30 Jan 2026 12:41 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 12:41 WIB

Jurnas.net - Kapolda Jawa Timur Irjen Nanang Avianto menegaskan komitmen penuh Polda Jawa Timur dalam mendukung Reformasi Polri yang berorientasi pada…

Pembatasan HP di Sekolah Surabaya Diklaim Efektif Tekan Bullying dan Tingkatkan Interaksi Siswa

Pembatasan HP di Sekolah Surabaya Diklaim Efektif Tekan Bullying dan Tingkatkan Interaksi Siswa

Jumat, 30 Jan 2026 11:37 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 11:37 WIB

Jurnas.net - Kebijakan pembatasan penggunaan gawai atau handphone (HP) di sekolah yang diterapkan Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya mulai menunjukkan dampak…