Dua Putra Asal Pulau Bawean Lolos DPRD Jawa Timur Pada Pileg 2024

author Redaksi

share news
share news

URL berhasil dicopy

share news
Gedung DPRD Provinsi Jawa Timur di Jalan Indrapura Surabaya. (Istimewa)
Gedung DPRD Provinsi Jawa Timur di Jalan Indrapura Surabaya. (Istimewa)

Jurnas.net - Dua putra daerah asal Pulau Bawean, Kabupaten Gresik, yang merupakan calon legislatif (caleg) DPRD Provinsi Jawa Timur dari daerah pemilihan (dapil) XIII (Lamongan-Gresik) lolos sebagai wakil rakyat priode 2024-2029. Mereka adalah Hasanuddin dari PDI Perjuangan dan Samwil dari Partai Demokrat.

Berdasarkan data hasil rekapitulasi KPU Provinsi Jatim, Hasan dan Samwil lolos bersama enam caleg DPRD Jatim lainnya. Total ada delapan caleg DPRD Jatim dari dapil sama, yang nantinya bakal dilantik sebagai anggota DPRD Jatim masa jabatan 2024-2029 pada 31 Agustus 2024 mendatang.

Baca Juga : Eri Cahyadi Kewalahan Tekan Kemiskinan di Surabaya

[caption id="attachment_4208" align="alignnone" width="1080"] Delapan caleg DPRD Jatim dapil XIII Gresik - Lamongan lolos sebagai wakil rakyat. (Dok: Jurnas.net)[/caption]

Adapun delapan caleg yang lolos itu, empat merupakan pendatang baru, yakni Makin Abbas dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dengan mendapatkan 120.270 suara, dan menjadi suara tertinggi di Dapil XIII Gresik - Lamongan. Disusul oleh Much. Abdul Qodir dari PKB sebanyak 93.185 suara.

Lalu pendatang baru lainnya adalah Husnul Aqib dari Partai Amanat Nasional (PAN) dengan mendapatkan 84.181 suara, dan Hasanuddin dari PDI Perjuangan dengan 62.829 suara.

Baca Juga : Polres Gresik Jemput Seorang Kiai di Bawean Atas Dugaan Pencabulan Santriwati

Sementara empat caleg lolos lainnya adalah incumben, yaitu MH. Rofiq dari Partai Gerindra dengan mendapatkan 73.231 suara. Lalu Ahmad Iwan Zunaih dari Partai NasDem sebanyak 66.522 suara, Kodrat Sunyoto dari Partai Golkar 52.417 suara, dan Samwil dari Partai Demokrat mendapatkan 33.545 suara.

Berita Terbaru

Kapolda Jatim Tegaskan Komitmen Reformasi Polri, Hukum Berkeadilan Jadi Prioritas

Kapolda Jatim Tegaskan Komitmen Reformasi Polri, Hukum Berkeadilan Jadi Prioritas

Jumat, 30 Jan 2026 12:41 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 12:41 WIB

Jurnas.net - Kapolda Jawa Timur Irjen Nanang Avianto menegaskan komitmen penuh Polda Jawa Timur dalam mendukung Reformasi Polri yang berorientasi pada…

Pembatasan HP di Sekolah Surabaya Diklaim Efektif Tekan Bullying dan Tingkatkan Interaksi Siswa

Pembatasan HP di Sekolah Surabaya Diklaim Efektif Tekan Bullying dan Tingkatkan Interaksi Siswa

Jumat, 30 Jan 2026 11:37 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 11:37 WIB

Jurnas.net - Kebijakan pembatasan penggunaan gawai atau handphone (HP) di sekolah yang diterapkan Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya mulai menunjukkan dampak…

Jatim Jadi Benteng Nasional PMK, Khofifah Gelontorkan 453 Ribu Dosis Vaksin

Jatim Jadi Benteng Nasional PMK, Khofifah Gelontorkan 453 Ribu Dosis Vaksin

Jumat, 30 Jan 2026 11:10 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 11:10 WIB

Jurnas.net - Pemerintah Provinsi Jawa Timur bergerak cepat merespons tren peningkatan kasus Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) yang mulai terdeteksi di awal 2026.…

Tiga Gedung Cagar Budaya Lenyap, Pemkab Gresik Dituding Tutup Mata 

Tiga Gedung Cagar Budaya Lenyap, Pemkab Gresik Dituding Tutup Mata 

Jumat, 30 Jan 2026 10:22 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 10:22 WIB

Jurnas.net - Penghancuran bangunan cagar budaya di kawasan belakang Kantor Pos Gresik Pelabuhan kian memantik kemarahan warga. Tak hanya satu, tiga gedung…

186 Nelayan Muncar Resmi Miliki Sertifikat Tanah, Ipuk Dorong Kemandirian Ekonomi Pesisir

186 Nelayan Muncar Resmi Miliki Sertifikat Tanah, Ipuk Dorong Kemandirian Ekonomi Pesisir

Jumat, 30 Jan 2026 09:08 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 09:08 WIB

Jurnas.net - Pemerintah Kabupaten Banyuwangi terus memperkuat fondasi ekonomi masyarakat pesisir melalui pemberian kepastian hukum atas aset tanah nelayan.…

Cegah Banjir Surabaya, Eri Cahyadi Tertibkan Sempadan Sungai dan Ajak Warga Disiplin Tata Ruang

Cegah Banjir Surabaya, Eri Cahyadi Tertibkan Sempadan Sungai dan Ajak Warga Disiplin Tata Ruang

Jumat, 30 Jan 2026 08:04 WIB

Jumat, 30 Jan 2026 08:04 WIB

Jurnas.net - Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi terus memperkuat langkah pencegahan banjir dengan menertibkan pemanfaatan ruang di sepanjang tepi sungai. Ia…